PonorogoBawaslu Ponorogo selenggarakan rapat koordinasi dan pembentukan pokja pengawasan pemilu 2024

Bawaslu Ponorogo selenggarakan rapat koordinasi dan pembentukan pokja pengawasan pemilu 2024

Date:

PonorogoBawaslu Ponorogo menyelenggarakan  rapat koordinasi dan pembentukan pokja pengawasan isu2 negatif pada pemilu pada tahun 2024 pada jumat, 08/12/2023.

Dalam rapat tersebut turut di mengundang beberapa intansi-intansi penting dan beberapa media yang ada di ponorogo.

Dalam rapat tersebut membahas koordinasi dan perencanaan bawaslu untuk pembentukan pokja atau kelompok kerja yang nantinya bertugas menjadi pengawasan isu isu negatif pada pemilu pada tahun 2024 yang akan di gelar beberapa bulan lagi.

Bawaslu menekankan saat ini, sudah mendekati pemilu akan semakin banyak isu isu negativ yang akan bermunculan di masyarakat.  Nah peran penting pokja yang akan di bentuk inilah yang akan ikut andil dalam memerangi dan mengawasi isu isu negatif tersebut.

Selain itu Bawaslu juga berpesan tentang  netralitas media yang mana media memiliki peran penting dalam penyampaian informasi, jangan sampai rekan rekan media ikut membagikan isu isu negativ di masyarakat.(Hs/jurnalissonggolangit)

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

17 + 17 =

Share post:

Artikel Menarik

Artikel Terkait
Related

KPU Kabupaten Ponorogo Menyerahkan SK Penetapan Bupati dan Wakil Bupati Terpilih Pilkada Serentak Tahun 2024

Ponorogo - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Ponorogo menggelar...

UFO Elektronika Ponorogo, Pilihan Terbaik Untuk Belanja Elektronik

Ponorogo - UFO Elektronika, salah satu retailer elektronik terbesar...

Mengenal Wings Group, Perusahaan Penghasil Produk Rumah Tangga dan Perawatan Tubuh Terkemuka di Indonesia

Ponorogo - Wings Group telah berhasil membangun reputasi sebagai...

SavePlus, Solusi Pembayaran Digital Untuk Bisnis Anda

Ponorogo - Dalam era digital saat ini, pembayaran digital...