Ngawi56 Kepala Keluarga Di Desa Banjarbanggi Terpaksa Memanfaatkan Air Di Bantaran Sungai...

56 Kepala Keluarga Di Desa Banjarbanggi Terpaksa Memanfaatkan Air Di Bantaran Sungai Bengawan Solo

Date:

Ngawi  – Untuk memenuhi kebutuhan sehari – hari sebanyak 56 kepala keluarga (KK) di Desa Banjarbanggi, Kecamatan Pitu, Kabupaten Ngawi, Jawa Timur terpaksa memanfaatkan Bengawan Solo untuk cukupi kebutuhan air. Meski air di sungai tersebut tak higienis, mereka menggunakannya untuk mandi dan mencuci.

Untuk kebutuhan minum dan memasak, mereka memanfaatkan air bersih bantuan pemerintah yang didropping oleh BPBD Ngawi tiap dua pekan selaki mencapai 15 ribu liter. Ini terjadi lantaran sumur di rumah mereka sudah mengering.

Sementara, Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) Berbasis Masyarakat dari Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman Ngawi di tahun ini, airnya berasa asin. Sehingga tidak bisa dimanfaatkan.

Sementara, Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) Berbasis Masyarakat dari Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman Ngawi di tahun ini, airnya berasa asin. Sehingga tidak bisa dimanfaatkan.

Tutik, warga lainnya mengatakan, bantuan air itu hanya cukup untuk sehari saja jika digunakan sekaligus untuk mandi dan cuci baju. Karenanya, dia memilih untuk memakai air bersih untuk minum dan memasak.

Dia mengharap sumur bantuan itu bisa diperbaiki sehingga air yang diproduksi tidak asin. Agar dia dan warga lainnya bisa memanfaatkan air untuk kebutuhan sehari-hari bahkan saat musim kemarau. (Sg/BeritaJatim)

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

3 + 12 =

Share post:

Artikel Menarik

Artikel Terkait
Related

Warga Temon Sawoo Berjuang untuk Akses Air Bersih di Musim Kemarau

Ponorogo - Kondisi di kawasan Jalan Bayang Kaki, Desa Temon,...

Operasi Zebra Semeru 2024 di Ponorogo, Pengendara Tertib Dapat Reward

Ponorogo - Satlantas Polres Ponorogo memiliki cara tersendiri untuk...

Kemenag Pastikan Tidak Ada Larangan Pernikahan di Hari Libur: Penghulu Siap Layani di Lokasi Pilihan

Ponorogo - Kementerian Agama (Kemenag) mengklarifikasi bahwa tidak ada...

MTSN 2 Ponorogo Sabet Prestasi di Kejuaraan Lomba PBB Tingkat SMP Sederajat

Ponorogo - Pada Upacara peringatan HUT TNI ke-79 yang...